Buka Musyawarah Daerah DPD LPM, Ketua Terpilih Diharapkan Bersinergi Dalam Pembangunan Samosir

    Buka Musyawarah Daerah DPD LPM, Ketua Terpilih Diharapkan Bersinergi Dalam Pembangunan Samosir

    SAMOSIR-Bupati Samosir diwakili Asisten I Tunggul Sinaga membuka secara resmi Musyawarah Daerah (Musda) Pemilihan Ketua Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (DPD-LPM) periode 2023-2025 di Aula Vantas Hotel Sialanguan, Selasa 17 Maret 2023

    Pemilihan Ketua Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat tersebut dihadiri Kepala Kesbangpol Dumosch Pandiangan, Ketua DPW LPM Sumut Hasnan Sait Marpaung beserta rombongan, mewakili Danramil Pangururan T. Sitinjak dan peserta musyawarah DPD Samosir.

    Bupati Samosir diwakili Asisten I Tunggul Sinaga dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat dan mendukung terselenggaranya Musda pemilihan Ketua Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (DPD-LPM) periode 2023-2025

    “Siapapun nanti yang terpilih menjadi Ketua DPD LPM Samosir diharapkan dapat menjadi mitra kerja Pemerintah Kabupaten dalam rangka pemberdayaan masyarakat mulai dari tingkat Desa, Kelurahan, Kecamatan dan Kabupaten

    Dengan saling mendukung, program pembangunan di Kabupaten Samosir akan dapat berjalan dengan baik dan lancar, ”ujar Asisten I Bupati Samosir Tunggul Sinaga dihadapan seluruh peserta musyawarah pemilihan Ketua Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat

    Sementara itu, Ketua DPW Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Sumaatera Utara (Sumut) Sait Marpaung dalam sambutanya diawali dengan mengucapkan terimakasih atas dukungan Pemerintah Kabupaten Samosir

    Ketua DPW juga menjelaskan secara singkat sejarah terbentuknya LPM serta tugas sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 5 Tahun 2007 dimana LPM merupakan lembaga penampung aspirasi masyarakat dalam pembangunan sehingga perencanaan pembangunan dapat berjalan dengan baik.

    LPM terdiri dari empat bidang yaitu, Bidang Pemerintahan, Pembangunan, Sosial Kemasyarakatan dan Gotong royong. Dari keempat bidang ini diharapkan dapat membantu mensukseskan program Pemerintah Daerah, ”ujar Sait Marpaung (Karmel)

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Delegasi Ambassador Goes To Kampung KB Lake...

    Artikel Berikutnya

    Wakil Bupati Samosir: Percepatan Penurunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Angkat Mayor Tedy Jadi Menteri, Bukti Penghargaan Presiden Prabowo terhadap Generasi Muda Berprestasi
    Pariwisata Berbasis Pendidikan di Bali: Menggabungkan Keindahan Budaya dan Pengetahuan
    Delegasi INKAI berlatih di Honbu Dojo Japan Traditional Karate- Do Asociation
    Atlet Judoka Kung-Fu Asal Samosir Raih Medali di Kejurda Simalungun, Bupati Vandiko Timotius Gultom Apresiasi
    DPRD Kabupaten Samosir Gelar Rapat Paripurna, Wakil Bupati Samosir Sampaikan Nota Pengantar Lima Ranperda
    Wakil Bupati Samosir Hadiri Sosisalisasi dan Kuliah Penempatan dan Pelindungan Pekerja Migran di SMK Simanindo
    Sejak SMP Hingga SMA Bocah 16 Tahun di Samosir Diperkosa Tiga Orang Laki-Laki Berulang Kali, Korban Akhirnya Beranikan Diri Lapor Polisi
    Wakil Bupati Samosir Hadiri Seminar Nasional Peningkatan Kualitas Konstruksi Jalan dan Jembatan
    Atlet Judoka Kung-Fu Asal Samosir Raih Medali di Kejurda Simalungun, Bupati Vandiko Timotius Gultom Apresiasi
    Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Launching Event Horas Samosir Fiesta Tahun 2022 dan Meresmikan Gedung Samosir Creatif Hub
    DPRD Kabupaten Samosir Gelar Rapat Paripurna, Wakil Bupati Samosir Sampaikan Nota Pengantar Lima Ranperda
    Sejak SMP Hingga SMA Bocah 16 Tahun di Samosir Diperkosa Tiga Orang Laki-Laki Berulang Kali, Korban Akhirnya Beranikan Diri Lapor Polisi
    Wakil Bupati Samosir Hadiri Sosisalisasi dan Kuliah Penempatan dan Pelindungan Pekerja Migran di SMK Simanindo
    Sejak SMP Hingga SMA Bocah 16 Tahun di Samosir Diperkosa Tiga Orang Laki-Laki Berulang Kali, Korban Akhirnya Beranikan Diri Lapor Polisi
    Bupati Samosir dan DPRD Sahkan Ranperda Pajak dan retribusi Daerah Jadi Perda
    Wakil Bupati Samosir Hadiri Seminar Nasional Peningkatan Kualitas Konstruksi Jalan dan Jembatan
    Capai Target 97,7% UHC, Wakil Presiden Serahkan Penghargaan Kepada Pemerintah Kabupaten Samosir
    Terima Audiensi Tim IESR, Program Transformasi Energi Diharapkan Dapat Sejahterakan Masyarakat

    Ikuti Kami